Pada tanggal 29 Oktober 2012, SMK Pariwisata bantul bersama dengan
ratusan siswa SMK/SMA/MA yang berasal di seluruh Kabupaten Bantul memperingati
sumpah pemuda di Stadion Sultan Agung, Bantul. Selain itu, peringatan sumpah
pemuda ini juga tercatat dalam rekor MURI dengan nomor rekor 5.660 dengan
jumlah peserta upacara sejumlah 16.061. Dalam peringatan sumpah pemuda ke 84
ini setelah upacara, siswa/i juga
mengikrarkan anti tawuran dan cinta damai.
(LidS)
Siswa SMK Pariwisata Bantul diantaran ribuan peserta upacara lainnya |
Dalam upacaran peringatan ini, para guru juga ikut aktif dalam memperhatikan kondisi anak saat upacara
Bahan Bacaan Lain: http://bantulkab.go.id/berita/
|
Sukses selalu untuk para pemuda kader pemimpin bangsa Indonesia di masa depan. dengan semangat sumpah pemuda kita tingkatkan persatuan dan kesatuan bangsa. Bravo Pemuda Indonesia
BalasHapus